Spesifikasi Dan Harga HP Nokia Lumia 800

Nokia Lumia 800 adalah salah satu series perangkat telepon genggam hasil pabrikan salah satu perusahaan terbesar yang berasalkan dari Finlandia. Perusahaan besar yang satu memang kerap sekali menghadirkan sebuah perangkat ponsel dengan mengusung spesifikasi yang canggih dalam kelasnya dan juga mempunyai kualitas yang sangat tinggi.

Untuk perangkat yang satu ini yang dimana menjadi andalan terbaru bagi nokia dalam rangka bersaing di pasaran gadget di seluruh dunia, guna merebut kosumen sebanyak mungkin di desain dengan menampilkan kesan yang sangat elegan yang di baluti dengan ukuran layar yang mempunyai ukuran sekitar 3.7 inci. Untuk dapat memudahkan para penggunanya di saat beraktifitas dengan ukuran layar tersebut, maka di jalankannya dengan menggunakan sistem layar sentuh yang sangat kapasitif.

Layar tersebut juga di baluti dengan super amoled sehingga para penggunanya tidak perlu khawatir lagi akan mudahnya tergores di saat sedang melakukan akitifitas yang di kerjakan bersama dengan Nokia Lumia 800. Dalam perangkat ini juga terdapat beraneka ragam fitur unggulan yang sangat menarik guna memberikan hiburan bagi para penggunanya, seperti halnya ponsel berkelas yang mempunyai series yang sama Nokia Lumia 900.

Spesifikasi Dan Harga HP Nokia Lumia 800

Salah satu fitur unggulan yang menjadi andalan smartphone terbaru dari hasil besutan nokia ini ialah sebuah kamera utama dengan kapasitas resolusi yang dimiliki sebesar 8 MP. Kamera utama tersebut juga di lengkapi dengan fitur Carl Zeiss optics, autofocus, dan juga dual-LED flash. Untuk media penyimpanan yang telah tersedia dalam perangkat telepon mempunyai ruang kosong sekitar 16 GB.

Untuk menjalankan semua aplikasi serta fitur yang telah di sediakan dalam nokia lumia ini maka dibenamkannya sebuah mesin utama sebuah prosesor dengan kecepatan 1.4 GHz Scorpion dan di dukungnya sebuah RAM 512 MB. Berikut ini informasi paling lengkap seputar spesifikasi dan harga hp nokia lumia 800 terbaru di Indonesia.

Spesifikasi Dan Harga HP Nokia Lumia 800
GeneralJaringan GSM / HSPA
Layar Tipe AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran 480 x 800 pixels, 3.7 inches (~252 ppi pixel density)
Dimensi Ukuran 116.5 x 61.2 x 12.1 mm
Berat 142 g
Memori Internal 16 GB, 512 MB RAM
External Tidak
Kamera Primer 8 MP, 3264 x 2448 pixels, Carl Zeiss optics, autofocus
Sekunder Tidak
Data WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n
Bluetooth v2.1, A2DP, EDR
GPS A-GPS
USB microUSB v2.0
Fitur OS Microsoft Windows Phone 7.5 Mango
CPU 1.4 GHz Scorpion
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser WAP 2.0/xHTML, HTML5, RSS feeds
Java Tidak
Fitur Lain - Active noise cancellation with dedicated mic
- MP3/WAV/eAAC+/WMA player
- MP4/H.264/WMV player
- Document viewer/editor
- Video/photo editor
Baterai Tipe Non-removable Li-Ion 1450 mAh battery (BV-5JW)
Standby Up to 265 h (2G) / Up to 335 h (3G)
Talk Time Up to 13 h (2G) / Up to 9 h 30 min (3G)
Cek Update Terbaru Harga Nokia Lumia 800